Ditlantas Polda Jateng Berikan Rp 600 Ribu per Bulan ke 22 Ribu Pengemudi Angkutan Umum

“Mulai kemarin secara serentak setiap Polres melakukan kegiatan ini.

Untuk peserta per polresnya variatif, dilihat dari besar kecilnya penduduk dan wilayah tentunya.

Ini pelatihannya bertahap, tidak semua penerima digabungkan dalam satu ruangan,” ungkapnya.

Sementara, Santoso (41), salah satu pengemudi angkutan umun yang ikut kegiatan tersebut mengatakan, pelatihan dan bantuan uang tersebut tentunya sangat berguna baginya.

Warga Ngaliyan ini mengaku, sangat terdampak virus corona ini.

Akibatnya, pendapatannya per harinya menurun sangat drastis dark biasanya.

“Kami berterimakasih.

Diberi pelatihan dan ada bantuan dana kompensasi Rp 600 ribu per bulannya.

Ya, sekarang penumpang sepi, penghasilan menurun dan beberapa hari ini malah saya sudah tidak mendapat penghasilan,” ungkap pengemudi angkot Johar-Karangayu tersebut. (dealova)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Comment moderation is enabled. Your comment may take some time to appear.

%d bloggers like this: