Jabatan Prof Zudan Sebagai Pj Gubernur Sulbar Berakhir? Tiga Pj Gubernur Akan Dirotasi, Siapa Sajakah Mereka?

Prof. Dr. Zudan Arif Fakrulloh, S.H., M.H. saat dilantik menjadi Pejabat (Pj) Gubernur Sulawesi Barat (Sulbar). Pelantikan dilakukan oleh Menteri Dalam Negeri (Mendagri), Tito Karnavian di ruang Sasana Bhakti Praja Kemendagri RI, Jakarta, Jumat (12/5/2023) tahun lalu.

Sulbar Maju Terus.

Prof. Zudan ditetapkan sebagai Pj Gubernur Sulbar menggantikan Akmal Malik. Pelantikan Prof. Zudan berdasarkan Keputusan Presiden Republik Indonesia (RI) Nomor 39/P/2023 tanggal 11 Mei 2023, Tentang Perpanjangan Masa Jabatan Pemberhentian dan Pengangkatan Pejabat Gubernur. Pengangkatan Prof. Zudan sebagai Pj Gubernur Sulbar dengan masa jabatan paling lama 1 Tahun. (tim)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Comment moderation is enabled. Your comment may take some time to appear.

%d bloggers like this: