Bisnis, Digital News, Headline  

Jakarta, EDITOR.ID,- Pemerintah melalui Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) memblokir lima aplikasi permainan game online ternama yang paling banyak dimainkan para pecinta game di Tanah Air. Game online tersebur diblokir karena tidak kunjung mendaftar sebagai Penyedia Sistem Elektronik (PSE) di Indonesia.

No More Posts Available.

No more pages to load.