Eks Sekjen Kementan Terdakwa Korupsi Akui Ditelepon Petinggi KPK, Minta Bantuan Mutasi PNS Saudaranya

Pejabat Kementan tersebut kini sudah dinonaktifkan karena terseret kasus dugaan korupsi dan kini sedang diadili di Pengadilan Tipikor. Eks pejabat Kementan tersebut adalah Sekretaris Jenderal (Sekjen) Kasdi Subagyono.

Wakil Ketua KPK Nurul Gufron Saat Memberikan Keterangan OTT Sidoarjo Dalam Jumpa Pers Minggu (28/1/2024) Foto Youtube KPK

Atas kasus itu, Ghufron pun melakukan perlawanan karena dia mengeklaim kasus etiknya yang sedang ditangani Dewas KPK adalah peristiwa kedaluwarsa.

Ghufron menggugat Dewas KPK ke PTUN Jakarta hingga Mahkamah Agung. Bahkan, melaporkan Dewas KPK secara pidana ke Bareskrim.

Ghufron sedianya menjalani sidang vonis etik pada Selasa (21/5/2024) silam. Namun, selang satu jam sebelum vonis dibacakan, Dewas KPK menerima pemberitahuan putusan sela PTUN Jakarta. Isinya memerintahkan Dewas KPK menunda proses etik. (tim)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Comment moderation is enabled. Your comment may take some time to appear.

%d bloggers like this: