Bahkan kini jumlah mahasiswanya telah mencapai puluhan ribu. Para mahasiswanya datang dari beragam latar belakang mulai dari pedagang, pemulung, office boy, karyawan dan pekerja kantoran. Buah kerja keras almarhum ini tak lepas dari perjalanan hidupnya yang dulu nyaris tidak bisa mengenyam bangku sekolah karena kondisi ekonomi keluarga.
Selamat jalan, Pak Dar.