“Kami juga melakukan pendampingan psikologis kepada anak kedua yang selamat dan rencananya akan memberikan keterangan secara detail terkait kejadian itu, namun kami masih menunggu rekomendasi tim psikologi dan dokter,” tutur Nurhidayat menutup penjelasannya. ***
Tragis! Suami Tak Sanggup Lagi Bayar Iuran BPJS Istri Sakit Jiwa Tega Ajak Kedua Anaknya Akhiri Hidup Mereka
Peristiwa tragis Sabtu (17/6/2023) pukul 01:00 WIB di Dusun Bintoro, Kabupaten Jember yang dialami oleh seorang suami pedagang Cilok bernama Agus Riyadi (36) yang mengaku dirinya tak sanggup lagi membayar iuran BPJS kemudian menghentikan pengobatan sang isteri ke psikiater yang diketahui istrinya menderita sakit jiwa sejak lama, tetiba sakit jiwanya kambuh hingga tega mengajak kedua anaknya untuk mengakhiri hidup mereka, namun anak satunya yang nomor dua selamat