“Harapan saya organisasi ini sama-sama harus kita jalankan dan selalu kolaborasi bersama pemerintah dan masyarakat,” singkat Yeboh. (tim)
Resmi Dilantik, Pengurus Pemuda Katolik Kabupaten Maybrat Siap Bersinergi dengan Pemerintah
Ferdinandus mengatakan, Pemuda Katolik sebagai organisasi kemasyarakatan secara nasional, selain menjaga eksistensi hirarki Gereja Katolik, juga diharapkan bersinergi dengan pemerintah, mendukung program pembangunan di Kabupaten Maybrat serta turut andil di dalam pembangunan bangsa seperti semangat semboyan hidup gereja bagi pemuda Katolik, yakni Pro Ecclesia et Patria.