EDITOR.ID, Bandung – Anggota DPRD Jabar Irpan Haeroni mengajak masyarakat untuk bisa menahan diri dengan tidak mudik pada Hari Raya Idul Adha 2021 ini.
?Kita semua perlu menahan diri, menaati protokol kesehatan agar pandemi bisa segera teratasi,? kata Weni saat dikonfirmasi, Minggu, (17/07/2021).
Menurut dia, larangan mudik harus efektif, kemudian edukasi publik juga menjadi sangat penting. Selain itu, pemberlakuan PPKM darurat bisa menjadi dasar kebijakan yang jelas untuk mempertegas larangan mudik.
Irpan mengajak masyarakat untuk bisa menahan diri dengan tidak mudik pada Hari Raya Idul Adha 2021 ini.
?Kita semua perlu menahan diri, menaati protokol kesehatan agar pandemi bisa segera teratasi,? kata Irpan, Minggu, 17/07/2021.
Menurut dia, larangan mudik harus efektif, kemudian edukasi publik juga menjadi sangat penting. Selain itu, pemberlakuan PPKM darurat bisa menjadi dasar kebijakan yang jelas untuk mempertegas larangan mudik.