Dalam rangkaian acara ini perwakilan siswa/i disabiltas SLB Negeri Cicendo secara khusus juga mempersembahkan penampilan angklung. Dari penampilan tersebut, alunan musik indah tercipta oleh mereka yang tidak dapat mendengar.
Kemenkumham Jabar Serahkan Penghargaan ke Siswa Disabilitas
Kanwil Kemenkumham Jabar Berikan Penyuluhan Hukum dan Menyerahkan Penghargaan bagi Siswa Disabilitas berprestasi SLB N Cicendo