Garis polisi pun nampak dipasang di sekeliling para penyintas dan juga di sekeliling lokasi kebakaran.
“Sudah agak lega, tadi terjebak di lantai delapan,” kata seorang korban yang berhasil dievakuasi, Nedi kepada wartawan di lokasi.
Sumber Antara
Suara Ledakan dan Dentuman Keras Muncul dari Parkir Mobil Lantai 8