Terakhir, Pj Bupati Maybrat mengarahkan kepada kepala kampung dan distrik terpilih untuk mengajak partisipasi masyarakat dalam mendukung program pemerintah daerah. Ia menekankan bahwa keberhasilan pembangunan tidak hanya bergantung pada pemerintah, tetapi juga pada keterlibatan aktif masyarakat. Dengan bersama-sama, setiap tantangan dapat diatasi dan tujuan pembangunan dapat tercapai dengan lebih cepat dan efisien.(*)
Dr. Bernhard Eduard Rondonuwu Serahkan SK Pengangkatan Kepala Kampung di Maybrat
Acara penyerahan SK tersebut berlangsung di Kantor Pemerintah Daerah Maybrat pada hari Kamis, 18 Juli 2024 dan dihadiri oleh berbagai pejabat setempat.